Schiermonnikoog adalah sebuah pulau kecil di lepas pantai Belanda. Jika dilihat sekilas pulau ini tak jauh beda dengan pula pada umumnya, namun tahukah Anda jika pulau ini kabarnya mampu berpindah tempat dan terus bergerak ke selatan dan timur. Wow!
Bukan unsur magic pastinya yang menjadi penyebabnya, pula ini mampu berpindah tempat setiap harinya melainkan karena efek kombinasi angin laut saat ini, air laut mengikis pulau di satu sisi yang menyebabkan pulau memiliki bentuk yang sedikit berbeda setiap harinya, bukanlah berpiindah. Pada 762 tahun yang lalu, Pulau Schiermonnikoog berada 2km ke utara dari posisinya saat ini.
Bukan unsur magic pastinya yang menjadi penyebabnya, pula ini mampu berpindah tempat setiap harinya melainkan karena efek kombinasi angin laut saat ini, air laut mengikis pulau di satu sisi yang menyebabkan pulau memiliki bentuk yang sedikit berbeda setiap harinya, bukanlah berpiindah. Pada 762 tahun yang lalu, Pulau Schiermonnikoog berada 2km ke utara dari posisinya saat ini.
Nama pulau "Schiermonnikoog" ini sendiri berasal dari para biarawan yang dulu tinggal di pulau. "Monnik" berarti biarawan dan "Schier" adalah sebuah kata kuno yang berarti abu-abu, mengacu pada warna yang biasa digunakan para biarawan, Oog diterjemahkan sebagai pulau sehingga jika digabungkan,Schiermonnikoog dapat berarti pulau para biarawan abu-abu.
Pulau kecil berukuran 16km dengan lebar 4km ini merupakan situs taman nasional pertama di Belanda. Satu-satunya desa yang ada di pulau ini disebut dengan nama yang sama, yaitu Schiermonnikoog, dengan penduduk sekira 1.000 orang yang tinggal secara permanen. Pariwisata menjadi sumber pendapatan utama pulau ini.
No comments:
Post a Comment
Note: Only a member of this blog may post a comment.